YAYASANPENDIDIKAN AL – AZHAR LAMPUNG
UTS
SEMESTER GANJIL TH.2019 - 2020
SD AL –AZHAR LAMPUNG
Mata Pelajaran :Aqidah
Akhlaq Kelas
: II (Dua)
I. Berilah
tanda silang (X) pada salah satu huruf a,b, atau c di depan jawaban yang paling
tepat!
1. Kalimat tayibah adalah kalimat yang ….
a. Baik
b. Suci c. Murni
2. Setiap kebaikan yang kalian lakukan Allah selalu
membalasnya dengan ….
a. Kemudahan
b. Kekayaan c. Pahala
3. Dibawah ini yang termasuk kalimat zikir adalah ….
a. Yaumiddin
b. La ilaha illallah
c. magfirah
4. Meyakini kalimat la
illaha illallah adalah …
a. Allah Maha Pemberi Rezeki c. Tiada Tuhan selain Alllah
b. Allah Penguasa hari kiamat
5. Dibawah ini yang bukan perbuatan orang kafir adalah ….
a. menyembah Allah b. Memuja pohon besar
c. Memuja kuburan
6. Orang yang percaya ada Tuhan selain Allah disebut ….
a. Kafir
b. Mukmin
c. Muslim
7. Zat yang mengatur alam semesta adalah ….
a. Manusia
b. Allah c.
Malaikat
8. Kalian harus melakukan semua … Allah
a. Perintah
b.
Larangan
c.
Pekerjaan
9. Berikut ini yang zatnya tidak rusak, tidak cacat, dan
sempurna adalah ….
a.Allah
b. Nabi
c. Wali
10. Setiap manusia
dihadapan Allah sama yang membedakan adalah ….
a. Wajahnya
b. Amalnya
c. Hartanya
11. Benda-benda di
alam beredar dan berputar pada lintasannya. Mereka tidak bertabrakan.
Hal itu terjadi karena Allah bersifat ….
a. Al-Muhaimin
b. Al-Quddus
c. As-Shomad
12. Allah tidak mempunyai kelemahan dan kekurangan. Hal
itu karena Allah bersifat ….
a. As-Shomad
b. Al-Quddus
c. Al-Badi’
13. Allah tidak makan dan minum seperti kalian. Allah
berbeda dengan makhluk-Nya.
Hal itu karena Allah bersifat ….
a. Al-Badi’
b. Al-Quddus
c. Al-Muhaimin
14. Semua ciptaan Allah itu indah karena Allah bersifat ….
a. Al-Badi’
b. Al-Muhaimin
c. Al-Quddus
15. Sehebat apapun makhluk tidak dapat menolong kalian
tanpa seizing Allah karena Allah bersifat …
a. As-Shomad
b. Al-Quddus
c. Al-Muhaimin
16. Kalian kehilangan barang. Jika orang lain
mengembalikan barang tersebut, kalian harus
Mengucapkan ….
a. Minta maaf b. Terima kasi c. Selamat
17. Jika menemukan dompet dijalan, kalian harus ….
a. Menyimpan b. Memindahkan tempat c. Mengembalikan
18. Uswatun hasanah untuk kalian adalah ….
a. Orang tua b. Nabi Muhammad c. Bapak Ibu Guru
19. Anak yang tidak dapat menggunakan waktu dengan baik
termasuk anak yang ….
a. Berhasil b. Beruntung c. Merugi
20. Akhlak adalah ….
a. Perwujudan dari budi pekerti c. Berlomba-lomba kepada kebaikan
b. Sikap saling bermusuhan
21. Setiap hari Zaky selalu mengulangi pelajaran. Zaky
anak yang ….
a. Percaya diri b. Jujur c. Rajin
22. Kebalikan
dari rajin adalah ....
a.
Bodoh b.
Malas c.
Miskin
23. Percaya diri atinya …
a.
Yakin akan kemampuan diri sendiri c.
Tidak putus asa
b. Yakin pada kelebihan diri sendiri
24. Anak yang rendah diri merasa dirinya ….
a.
Mampu menyelesaikan suatu pekerjaan c.
Pandai bergaul
25. Jangan suka berkata bohong. Jadilah anak yang ….
a.
Percaya diri b. Jujur c.
Rajin
0 comments:
Post a Comment