Hari/Tanggal : Selasa, 23 Mei 2023
Kelas : 3a
Tema : 12. Kisah Keteladanan Nabi Ibrahim as dan Nabi Ismail as (Pertemuan 1)
Sub Tema : A. Kisah Keteladanan Nabi Ibrahim as (bagian 1)
Pembelajaran 12
Muatan Pelajaran: Agama Islam dan BP
2. Apersesi
baik anak soleh dan solehah ada yang masih ingat dengan materi kemarin kita sudah belajar tentang apa...? pada pertemuan kemarin kita belajar dengan belajar pengertian shalat nah anak soleh dan solehah pada pertemuan hari ini kita akan belajar tentang Tema : Kisah Keteladanan Nabi Ibrahim as
3. Tujuan Pembelajaran
Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran mengamati, menanya, mengeksplorasi, menganalisis dan mengkomunikasikan peserta didik diharapkan dapat
a. Peserta didik dapat menceritakan kembali kisah nabi Ibrahim as
4. Materi Ajar
Klik gambar disamping untuk
melihat video materi pembelajaran
Setelah anak soleh dan solehah memahami materi di atas masri kita kerjakan soal di bawah ini
Muatan keterampilan
Latihan soal
Latihan soal
1. Raja yang berkuasa pada masa nabi Ibrahim as adalah ...
a. Fir’aun c. Sulaiman
b. Zulkarnain d. Namrud
2. Pekerjaan Azar, ayah nabi Ibrahim as adalah ...
a. penggembala kambing c. penjahit baju
b. nelayan d. pembuat patung
3. Ketika mencari Tuhan, benda yang tidak termasuk dalam pencarian
adalah ...
a. bulan c. bintang
b. matahari d. meteor
4. Alat yang digunakan untuk menghancurkan patung sembahan raja
Namrud dan rakyatnya adalah ...
a. kapak c. pentungan
b. tombak d. pedang
5. Yang menhancurkan patung berhala adalah ...
a. nabi Ibrahim as c. patung paling besar
b. orang tak dikenal d. raja Namrud
Video latihan soal dapat disimak
dengan klik gambar di samping
Penutup.
kian pembelajaran hari ini semoga bermanfaat dan dapat di pahami. pertemuan selanjutkan kita akan belajar tentang kisah keteladanan Kisah Keteladanan Nabi Ibrahim as
waasalamualikum wr wb
0 comments:
Post a Comment