Materi Ajar, Rabu 09 Maret 2022
Hari/Tanggal : Rabu, 09 Maret 2022
Kelas/Semester : 3/2
Pembelajaran (9) : Allah Maha suci
Tema / Topik 1 : Meyakini Allah Maha Mendengar
Pembelajaran : 9
Selamat pagi anak sholeh dan sholehah ibu guru. Bagaimana kabarnya hari ini? Semoga semua selalu dalam keadaan sehat dan dalam lindungan Alloh yaa
Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu:
1. Menyebutkan arti Asmaul Husna al-‘Alim dengan benar.
2. Menyebutkan bukti Allah Swt. Maha Mengetahui dengan benar
3. Membaca Asmaul Husna al-‘Alim dengan benar
4. Membaca makna Asmaul Husna al-‘Alim dengan benar.
Pemaparan Materi melalui video
Allah Swt. mempunyai nama as-sami. artinya Allah Swt. Maha Mendengar. Allah Swt. mendengar semua suara atau ucapan yang terlahir maupun yang ada di batin. Gemericik air, desiran angin, percakapan semut, dan suara apapun dapat didengar Allah Swt. itulah, tanda kebesaran Allah Swt.
Allah Swt. mampu menguasai semuanya tanpa bantuan apapun dan dari siapapun kekuasaan Allah Swt. ini mengingatkan kita pada sifat Allah Swt. yaitu Qiyamuhu Binafsihi. Allah Swt. selalu mendengar bisikan hamba-nya yang mohon dan berdoanya kepada-nya. Allah Swt. selalu mendengar bisikan hati orang-orang yang bersujud dan bersyukur kepada-nya. Allah Swt. selalu memberikan limpahan kasih sayang dan pahala
Anak solah dan solehah untuk penugasan hari ini
mari kita salin kembali dalam buku agama islam latihan seperti penugasan di bawah ini
Selamat mengerjakan anak Soleh dan solehah.
0 comments:
Post a Comment