Wednesday, March 9, 2022

kelas 4 Agama Islam Pembelajaran 8 sub tema 2 gemar membaca dan pantang menyerah

 Materi Ajar, Kamis,  10 Maret 2022


Hari/Tanggal         : Kamis, 10 Maret 2022


Kelas/Semester      : 4/2


Materi                 : Prilaku Terpuji (Gemar membaca dan Pantang menyerah)


Pembelajaran       : 8

Kompetensi Dasar

Menjalankan salat dengan tertib.

1.12 Meyakini bahwa perilaku gemar membaca sebagai cerminan dari iman.

2.12 Menunjukkan sikap gemar membaca.

3.12 Memahami manfaat gemar membaca.

4.12 Menunjukkan perilaku gemar membaca.

1.13 Meyakini bahwa sikap pantang menyerah sebagai cerminan dari iman

2.13 Menunjukkan sikap pantang menyerah.

3.13 Memahami makna sikap pantang menyerah.

4.13 Menunjukkan sikap pantang menyerah.

INDIKATOR 

2.12.1 Memperlihatkan sikap gemar membaca.

3.12.1 Mengetahui manfaat gemar membaca.

4.12.1 Menyatakan  perilaku gemar membaca.

1.13.1 Meyakini bahwa sikap pantang menyerah sebagai cerminan dari iman

2.13.1 Menunjukkan sikap pantang menyerah.

3.13.1 Mengartikan makna sikap pantang menyerah.

4.13.1 Memperlihatkan sikap pantang menyerah.


Tujuan Pembelajaran

  1.  Menunjukkan perilaku gemar membaca dengan benar

  2. Menunjukkan sikap pantang menyerah dengan baik


Pemaparan Video Pembelajaran 





Ringkasan Materi 


anak soleh dan solehah setelah memplajari materi di atas mari beri contoh ciri-ciri anak yang rendah hati dalam kehidupan sehari-hari penugasan di buat dalam bentuk video. anak soleh dan soleh ketika membuat video cantumkan 
1. Nama lengkap
2. kelas  4a,b dan c
lalu jelaskan ciri-ciri anak yang rendah hati dalam kehidupan sehari-hari


selamat mengerjakan anak soleh dan solehah. 



0 comments:

Post a Comment