Monday, February 28, 2022

pembelajaran kelas 3 Tema / Topik 1 Meyakini Allah Maha Mendengar

Materi Ajar, Rabu 02 Maret 2022

Hari/Tanggal             : Rabu, 02 Maret 2022

Materi                        : Agama Isam 

Submateri                  : Allah Maha Mendengar

Pembelajaran (9)       : Meyakini Allah Maha Mendengar

Aokasi Waktu             : 1 x Pertemuan 


Kompetensi Dasar      (KD) dan Tujuan Pembelajaran


KD 4.1 Meyakini  adanya Allah Swt sebagai Maha Mendengar


Tujuan Pembelajaran

Peserta didik mampu:

  1. Menyebutkan arti Asmaul Husna al-‘Alim dengan benar.

2. Menyebutkan bukti Allah Swt. Maha Mengetahui dengan benar

3. Membaca Asmaul Husna al-‘Alim dengan benar

4. Membaca makna Asmaul Husna al-‘Alim dengan benar.


Good morning my lovely students. How are you this morning?

hopely you are healthy and happiness






Apersepsi 

Baik anak sholeh dan sholehah, masih ingatkah pelajaran sebelumnya  tentang Makna dari Qs Al-Kausar Nah pada pembelajaran kali ini kita akan belajar tentang meyakini Allah Maha Mendengar sekarang, kita kan mengulas ulang materi tersebut, 


Pemaparan Materi melalui video 




Ringkasan Materi 

Allah Swt Mempunyai nama Al-alim artinya Maha Mengetahui segala sesuatu. Tidak ada sesuatu pun yang tersembunyi dari Allah Swt. apa pun yang ada di dunia ini dan tertutup bagi diri kita, maka Allah pun menegtahuinya meluas sepanjang waktu ( dari dlu hingga nanti) dan di manapun berada.

Allah Swt mengetahui segala sesuatu. Allah Swt. mengetahui apa  yang telah  diciptakan -nya Allah Swt, mengetahui ucapan dan perbuatan manusia Allah Swt. mengetahui setiap gerkan yang ada di darat, laut, dan udara. Allah Swt. mengetahui semua yang telah  terjadi Allah Swt. tetap akan mengetahuinya

Allah Swt. berfirman dalam al-Qur'an

قٰلَ رَبِّيْ يَعْلَمُ الْقَوْلَ فِى السَّمَاۤءِ وَالْاَرْضِۖ وَهُوَ السَّمِيْعُ الْعَلِيْمُ

4. Dia (Muhammad) berkata, “Tuhanku mengetahui (semua) perkataan di langit dan di bumi, dan Dia Maha Mendengar, Maha Mengetahui!”

jika kita mengakui bahwa Allah Swt. Maha Mengetahui, maka hal yang harus kita lakukan yaitu berikut.

1. selalu berusaha menghindarkan diri dari perbuatan yang jelek

2. selalu berprilaku terpuji

3. selalu menghindarkan diri dari pikiran-pikiran yang kotor

4. selalu menghindarkan diri niat-niat tidak baik di dalam hati


Tugas 
setelah anak soleh dan solehah mempelajari materi di atas untuk penugasan hari ini anak soleh dan solehah membuat video menyebutkan Asmaul Husna Al-Alim  beserta artinya seperti contoh tulisan di bawah ini dengan dibuatkan video 

Note pembuatan video sebutkan nama dan kelas 3 a.b dan c. Dan menjelaskan  bahwa  Allah  mempunya salah satu nama yang baik yaitu Al-alim yang artinya maha mengetahui
allah mengetahui segala sesuatu. Allah mengetahui yang telah di ciptakan -nya 

Selamat mengerjaka. Anak anak Soleh dan solehah. 


0 comments:

Post a Comment