Monday, February 14, 2022

PEMBELAJARAN 8 AGAMA ISLAM KELAS 3 ISI KANDUNGAN SURAH AL-KAUSAR

 Materi Ajar, Selasa,  16 Februari 2022


Hari/Tanggal         : Rabu, 16 Februari 2022


Kelas/Semester      : 3/2


Materi                 : Isi kandungan dalam  Surat al-Kautsar


Pembelajaran       : 8




Tujuan Pembelajaran : 

1. Melalui tanya jawab dan bercerita, peserta didik dapat:   

2. Menunjukkan hafalan Q.S al-Kautsar  ayat 1 sampai 2 sesuai dengan makhraj dan tajwid yang benar.

3. Menunjukkan hafalan Q.S al-Kautsar  ayat 1 sampai 3 sesuai dengan makhraj dan tajwid yang benar.


Apersepsi :

Baiklah anak sholih-sholiha kemarin kita sudah membahas tentang cara membaca dalam surat Al- Kusar" dimana anak-anak semua sudah belajar cara membaca yang terkandung dalam surah Al-Kausar 🥰 Nah hari ini kita masuk ke pembelajaran 8. Sebelum dimulai Jangan lupa untuk mebaca doa 🥰😍


Video Pembelajaran 




Ringkasan Materi

Surat Al-Kausar sebagai surah pendek, memiliki 3 buah ayat. Tidaklah sulit untuk bisa menghafal surah ini, asalkan kita berniat dengan bersungguh-sungguh. 

membaca surah al-kausar sebagai kegitan ibadah. bacalah surah itu beserta artinya dan kamu pahami artinya. untuk itu kamu bisa mempelajari artinya surah tersebut melalui artinya kata-kata yang menyusunnya. memhami artinya akan mendapat manfaat, menjadi pengetahuan, dan dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari..


Setelah anak soleh dan solehah mempelajari materi di atas mari kita mengerjakan penilain harian kita dalam link di bawah ini

Link Penilaian Harin Kelas 3 Agama Islam 



selamat belajar anak soleh dan solehah

0 comments:

Post a Comment